Cara memasang Widget Statistik Bawaan di Blogspot

Widget Statistik Bawaan di Blogspot tidak kalah menarik dari Widget-widget  yang di tawarkan oleh situs lainnya, yang penting adalah kegunaannya. So.. tak panjang lebar, mari liat langkah-langkahnya sebagai berikut :

Pertama :Masuk ke Tata Letak dulu
Buka Blog dulu, terus menu Tata Letak, dan silahkan teman2 mengklik add widget pada tempat2 yang di inginkan (liat Gambar di bawah)

TATA LETAK
Setelah memilih Tambahkan Gadged Maka Akan Muncul Tampilan Selanjutnya seperti ini !



 Lalu Klik Statistik Blog, maka akan muncul Gambar Berikut!



Seterusnya Teman-teman pilih aja menu-menunya, ada Judul, Jangka Waktu, dan Gaya. Ya sesuai selera teman2 sekalian..

Demikian Postingan Tentang Memasang Widget Statistik Bawaan di Blogspot. Semoga Bermamfaat..
SALAM BLOGGER


0 Response to "Cara memasang Widget Statistik Bawaan di Blogspot"

Posting Komentar

Facebook

animasi-bergerak-sepeda-motor-0029